Pengen kuliah di Amerika kayak 5 artis top ini?
May 02, 2018
EasyUni Staff
Emma Watson
Siapa sih yang ga kenal artis yang mulai terkenal dari filem harry potter dan sekarang telah bertumbuh besar menjadi gadis cantik ini. Emma ternyata lulusan Brown University dengan Jurusan Sastra Inggris
Natalie Portman
Dia sudah mulai di dunia akting mulai dari umur yang sangat muda dan demi kuliah dia mengambil cuti panjang demi mendapatkan gelar dari universitas bergengsi di Harvard University dengan Jurusan Psikologi
Cinta Laura
Artis indonesia campuran Jerman-Indonesia ini selain pandai akting dan menyanyi sekarang Cinta Laura yang juga merambat ke dunia hollywood ini ternyata lulusan Columbia University dengan Jurusan Psikologi dan Sastra Jerman.
James Franco
Artis ganteng ini yang pernah main film keluaran Disney ‘Oz the Great and Powerful’ dan trilogy Spiderman ini ternyata suka sekolah. Dia pernah menyebutkan bahwa dia suka pergi ke sekolah karena dia suka bersama dengan orang yang menyukai hal yang sama dengannya. James Franco pernah kuliah si UCLA dengan Jurusan Sastra Inggris, Magister Jurusan Seni perfilman di Columbia University dan PhD Sastra Inggris di Yale.
John Legend
Penyanyi ‘All of me’ dan baru baru ini menjadi seorang ayah dari anaknya bersama Chrissy Teigen ini jebolan mahasiswa University Pennsylvania dengan Jurusan Sastra Inggris. Dia memulai karir dalam dunia music bermula dari aktivitas yang dilakukan di universitas ini dan dia menjadi president dari Grup Acappella, Counterparts.
Jadi jangan pernah berfikir selebritas dengan pekerjaannya yang tentunya menghasilkan lebih banyak ini melupakan tentang impian dan hobi mereka. Jadi kamu jangan mau kalah dengan selebritas ini yaa! Kalo kamu ingin tahu gimana untuk daftar di universitas ini hubungi kami.
Kickstart your education in Malaysia
We'll help you find and apply for your dream university
You might be interested in...
- 8 Pekerjaan Anti-Stres Tapi Bergaji Tinggi
- 10 Jurusan Yang Peminatnya Semakin Tinggi di 2020
- Jurusan Mana Yang Punya ROI Tertinggi?
- S2: Jalan Pintas Untuk Gaji Yang Lebih Tinggi?
- Inilah Bagaimana Nilai Kuliah Mempengaruhi Gajimu
- Hemat Biaya Hidup Sekalian Menjaga Lingkungan Untuk Mahasiswa
- Langkah Mencapai Finansial Independen Setelah Lulus
- 7 Kartu Kredit Terbaik Bagi Mahasiswa 2020
- Kartu Kredit Bagi Calon Mahasiswa, Ide Yang Baik?
- Efek Gelar Sarjana Pada Gajimu