Mengapa Memilih Institut Teknologi?

May 02, 2018

EasyUni Staff


Institut-institut teknologi menyediakan pelatihan kejuruan dan mereka bangga akan apa yang mereka berikan melalui pelatihan tersebut. Mereka menawarkan pelatihan praktis dan berguna, serta pendidikan yang mendukung berserta lingkungan yang menyambut. Saat anda lulus dari institut teknologi anda akan siap bekerja di industri atau profesi yang anda pilih, dan anda akan memiliki semua keahlian yang dibutuhkan sebagai karyawan.


Institut-institut teknologi memiliki kelas-kelas dengan rasio tinggi dimana karyawan yang menjadi murid dan akses mudah pada fasilitas-fasilitas mengagumkan. Menjaga keseimbangan teori dengan pembelajaran praktek untuk memastikan anda siap untuk bekerja merupakan kunci dari kesuksesan mahasiswa, bukan hanya kesuksesan institusi.


Institut-institut teknologi merupakan kesatuan public yang setengahnya ditemukan oleh pemerintah, dan dipantau dan diharuskan untuk mengikuti kriteria dan standart ketat yang ditetapkan oleh mentri pendidikan di Selandia Baru. NZQF (New Zealand Qualifications Framework) yang didirikan July tahun 2010, memiliki daftar yang lengkap mengenai kualifikasi kualitas kepastian di Selandia Baru, dan juga di institut-institut teknologi sekarang.


Terdapat dua badan kualitas kepastian yang bertanggung jawab untuk menerima kualifikasi-kualifikasi di Selandia Baru, seperti: NZQA dan wakil rektor komite Selandia Baru. Badan-badan ini juga bertanggung jawab atas kualitas yang mendukung penyerahan kualifikasi. NZQA bertannggung jawab atas kualitas kepastian semua organisasi non-universitas pendidikan ketiga, dan menerima kualifikasi yang dikembangkan oleh organisasi-organisasi ini.


Semua organisasi pendidikan bisa terakreditasi untuk menilai kualifikasi-kualifikasi nasional. Sebelum mendaftar untuk diakreditasikan, perusahaan pelatihan swasta maupun negeri harus terdaftar dulu di NZQA.


Organisasi pendidikan bisa merupakan organisasi pendidikan yang mendukung pendidikan dan∕atau pelatihan dan∕atau penilaian pelayanan untuk pelajar. Selandia Baru menawarkan beranekaragam program-program dan kualifikasi-kualifikasi.


Berikut ini merupakan daftar lengkap institute-institut teknologi di Selandia Baru:

  • Politeknik Aoraki

  • Politeknik Bay of Plenty

  • Christchurch Polytechnic Institute of Technology (CPIT)

  • Institut Teknologi Eastern (Hawkes Bay) (EIT)

  • Institut Teknologi Manukau

  • Institut Teknologi Nelson Marlborough (NMIT)

  • Politeknik Northland (NorthTec)

  • Politeknik Otago

  • Institut Teknologi Southern (SIT)

  • Politeknil Tai Poutini

  • The Open Polytechnic of New Zealand

  • Unitec New Zealand

  • Universal College of Learning (UCOL)

  • Institut Teknologi Waiariki

  • Institut Teknologi Waikato (Wintec)

  • Institut Teknologi Wellington (Weltec)

  • Western Institute of Technology at Taranaki (WITT)

  • Politeknik Whitireia Community

Kickstart your education in Malaysia

We'll help you find and apply for your dream university

Advertisement
Advertisement

This website uses cookies to ensure you get the best experience. By using this site, you acknowledge that you have read and understand our Cookie Policy , Privacy Statement and Terms & Conditions .

Maximum 6 courses for comparison!

Chat on WhatsApp

Courses selected for comparison